![]() |
Pelayanan PELATARAN : Urus Sertipikat Tanah Lebih Mudah di Akhir Pekan |
Program ini dilaksanakan setiap Sabtu dan Minggu, pukul 08.00 - 12.00 WIB, guna mempermudah masyarakat dalam mendapatkan pelayanan pertanahan tanpa harus mengorbankan hari kerja.
Melalui PELATARAN, pemohon dapat langsung mengurus sertipikat tanahnya secara mandiri, lebih cepat, dan transparan.
Yuk, manfaatkan PELATARAN untuk mengurus sertipikat tanahmu sendiri tanpa perantara!
Sumber : Kantah Nganjuk